Minggu, 30 Januari 2011

Cara Menggunakan Web Submission

Menggunakan Web Submission

Buka http://www.freewebsubmission.com/
Kemudian isi:

• Website URL: dengan alamat situs web anda.
• Email address: alamat web anda
• Name: nama anda
• Business Phonne: nomer telepon anda
• Country: pilih Indonesia

Beri tanda centang pada “I have read and agree to the terms” dan klik tombol “Submit Your Site”.

Berikutnya muncul halaman seperti berikut ini.

Silakan periksa alamat email anda. Klik link verifikasi.

Maka akan terbuka halaman berikut ini. Klik “Submit Your Site!”

Hasilnya pun akan kelihatan. Tulisan “success” warna hijau menandakan kalau submit Anda berhasil.

Demikian semoga bermanfaat. Jika anda mau belajar lebih sistematis dan punya panduan yang terukur selangkah demi selangkah silakan kunjungi link ini http://www.panduanbuatsitus.com atau klik saja di sini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar